24 Des 2011

taman nasional meru betiri

pemandangan diwaktu senja
taman nasional meru betiri, heeeeeeeemmmm

tempat yang indah dan masih asri +.+

binatang liar yang terlindung disana juga bisa kita jamah, karena

binatang itu sangat penurut. taman meru ini betiri terletak di desa

Andongrejo Kecamatan Tempurejo Kabupaten Jember. Meski

terisolir karna medan yang sulit, tapi pemandangan yang kita dapat

sebanding dengan perjuangan kita untuk sampai ke tempat tujuan.

Sesampai disana, kita bisa melihat pesona keindahan alam yang begiu menakjubkan heeeeemmmmhhh


meski berulang-ulang kesana saya rasa masih kurang dan tidak akan bosan dah kalau kita ke taman nasional

meru betiri. bukan cuma keindahan lautnya, tapi kita bisa melihat keindahan rawa yang tenang, hijau, yang

kesempurnaan alam meski
melihat secara terbalik


pastinya membuat kita santai. tidak hanya itu, disana juga ada goa


jepang yang ada di atas gunung tersebut. jika beruntung, kita bisa

melihat secara langsung penyu bertelur, harimau jawa, rusa, monyet

juga banyak +.+


perjalanan sebaiknya menggunakan mobil2 besar dan kokoh, agar

perjalanan anda lebih optimal, menggunakan sepeda motor juga lebih mudah, kita bisa bercengkramah

dengan binatang liar yang menghampiri kita di sepanjang jalan.


untuk meramaikan para wisatawan asing maupun lokal, sampai saat ini

pemkab Jember masih terus melaksanakan pembangunan konstruksi
jalan di daerah tersebut, agar perjalanan lebih mudah.

jadi kapan giliran anda melihat keindahan alam yang begitu indah +.+

AYO KE MERU BETIRI



rute
Jember - Ambulu - Curahnongko - Bandealit sepanjang 64 Km dari arah Jember, dapat ditempuh selama 3 jam untuk lebih santai.


lebih banyak info tentang meru betiri klik link berikut :

Tidak ada komentar: